PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, KELAS SOSIAL, DAN BUDAYA TERHADAP BESARNYA PINJAMAN PRODUKTIF DI BAITUL MAAL WA TANWIL (BMT) AR-RAHMAN TULUNGAGUNG

NAK’ IMATUL LAILI, 2823123105 (2016) PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, KELAS SOSIAL, DAN BUDAYA TERHADAP BESARNYA PINJAMAN PRODUKTIF DI BAITUL MAAL WA TANWIL (BMT) AR-RAHMAN TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img] Text
COVER.pdf

Download (283kB)
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (976kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (507kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (184kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (128kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR RUJUKAN.pdf

Download (176kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf

Download (802kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Pengaruh Tingkat Pendidikan, kelas sosial, dan budaya terhadap besarnya pinjaman produktif dibimbing oleh H. Dede Nurohman, M. Ag. Penelitian ini dilatar belakangi oleh pengaruh tingkat pendidikan, kelas sosial dan budaya terhadap besarnya pinjaman produktif di BMT Ar-Rahman Tulungagung. Tingkat pendidikan konsumen mempengaruhi besarnya pinjaman produktif hal ini bahwa tingkat pendidikan merupakan Kertaikatan pendidikan nasabah dengan pembiayaan produktif teletak pada bagaiamana nasabah tersebut menggunakan dan mengelola dengan baik. Karakteristik konsumen terdiri dari profesi, jenis kelamin dan tingkat pendidikan akhir (tingkat pendidikan). Tingkat pendidikan seseorang berpengaruh terhadap kelas sosial diamana kelas sosial berkaitan erat dengan pekerjaan, pendapatan dan gaya hidup. Budaya merupakan agama, nilai-nilai, bahasa dan keyakinan yang berkaiyan erat dengan kelas sosial. Penelitian tentang pengaruh tingkat pendidikan, kelas sosial dan budaya terhadap besarnya pinjaman produktif di BMT Ar-Rahman Tulungagung, ini menggunakan metode penelitian kuantitatif asosiatif dengan sumber data primer yang diperoleh dari angket yang disebar pada responden nasabah BMT Ar-Rahman Tulungagung. Pengujian penelitian ini menggunakan alat analisis regresi linier berganda dengan uji t, uji f dan koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil uji t variable tingkat pendidikan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap besarnya pinjaman Produktif di BMT Ar-Rahman Tulungagung. Tingkat pendidikan signifikan t sebesar diketahui bahwa nilai t-hitung adalah 2,334 sedangkan nilai t-tabel adalah 1,671 yang lebih kecil dibandingkan dengan t-hitung. Artinya, tingkat pendidikan berpengaruh positif terhadap besarnya pinjaman produktif. Kelas Sosial tidak berpengaruh terhadap besarnya pinjaman produktif diketahui bahwa nilai t-hitung adalah 0,338 sedangkan nilai t-tabel adalah 1,671 yang lebih besar dibandingkan t hitung. Artinya, kelas sosial tidak berpengaruh positif terhadap besarnya pinjaman produktif. Sedangkan budaya berpengaruh secara signifikan terhadap besarnya pinjaman produktif diketahui bahwa nilai t-hitung adalah 4,523 sedangkan nilai t-tabel adalah 1,671 yang lebih kecil dibandingkan dengan t-hitung. Untuk hasil uji t variable budaya berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap besarnya pinjaman produktif di BMTAr-Rahman Tulungagung dengan nilai signifikan t sebesar 0,000 yang lebih kecil dari 0,05. Sedangkan dari hasil pengujian secara simultan uji F diketahui variable tisecara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap variable produk BMT. Dimana diperoleh nilai f hitung sebesar 58,037 dengan tingkat signifikan sebesar 0,000 lebih kecil dibandingkan dengan taraf signifikan 0,05. Adjusted R Squre digunakan jika jumlah variable independen lebih dari dua. Nilai Adjusted R square pada model ini adalah 0, 744hal ini berarti 74% variable besarnya pinjaman produktif BMT bisa dijelaskan variable tingkat pendidikan, kelas sosial, dan budaya sedangkan sisanya (100% - 74% = 26%) dijelaskan oleh sebab-sebab yang lain Kata Kunci : Tingkat Pendidikan, Kelas Sosial, Budaya, Pinjaman Produktif

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Bisnis Islam
Ekonomi > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: 2823123105 Nak’imatul laili
Date Deposited: 25 Nov 2016 03:52
Last Modified: 25 Nov 2016 03:52
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/4137

Actions (login required)

View Item View Item