IMPLEMENTASI STRATEGI PRICING DAN STRATEGI PROMOSI ACCOUNT OFFICER MIKRO DALAM MENINGKATKAN PEMBIAYAAN MIKRO IB PADA BANK SYARIAH INDONESIA KK TULUNGAGUNG TRADE CENTER

RISKA HALILINIKMAH, 12401173170 (2021) IMPLEMENTASI STRATEGI PRICING DAN STRATEGI PROMOSI ACCOUNT OFFICER MIKRO DALAM MENINGKATKAN PEMBIAYAAN MIKRO IB PADA BANK SYARIAH INDONESIA KK TULUNGAGUNG TRADE CENTER. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (9MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Implementasi Strategi Pricing Dan Strategi Promosi Account Officer Mikro Dalam Meningkatkan Pembiayaan Mikro IB Pada Bank Syariah Indonesia KK Tulungagung Trade Center” ini ditulis oleh Riska Halilinikmah, Jurusan Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam NIM. 12401173170 dengan Dosen Pembimbing Bapak Ariesta Bagus Pramuwibowo, M.Pd. Penelitian ini dilatar belakangi oleh keingintahuan peneliti mengenai implementasi strategi pricing dan strategi promosi account officer mikro dalam meningkatkan pembiayaan mikro IB. Sehingga hasil dari penelitian ini bisa menjadi bahan evaluasi bagi account officer mikro dalam menerapkan strategi pricing dan strategi promosi dalam kegiataan pembiayaan. Rumusan masalah dari penelitian ini : (1) Bagaimana strategi pricing yang dilakukan account officer mikro dalam meningkatkan pembiayaan mikro IB pada Bank Syariah Indonesia Trade Center Tulungagung? (2) Bagaimana strategi promosi yang dilakukan account officer mikro dalam meningkatkan pembiayaan mikro IB pada Bank Syariah Indonesia Trade Center Tulungagung?. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi strategi pricing dan strategi promosi account officer mikro dalam meningkatkan pembiayaan mikro Ib,. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode analisis adalah analisis deskriptif. Dalam proses pengambilan data dengan cara wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder yang kemudian data diolah dengan direduksi (merangkum), didisplay (disajikan) dan ditarik kesimpulan dan verifikasi. Berdasarkan hasil penelitian, menunjukkan bahwa penerapan strategi pricing dan strategi promosi dalam pembiayaan mikro IB dikatakan berhasil. Karena di dukung dengan adanya penetapan harga yang tetap, sedangkan strategi promosi menggunakan berbagai macam alat seperti periklanan, door to door, media social, mulut kemulut dan serbu brosur. Dan promosi yang dinilai paling efektif untuk meningkatkan produk pembiayaan mikro yaitu promosi menggunakan media sosial dan mulut ke mulut Kata Kunci : Account Officer Mikro, Pembiayaan Mikro IB, Strategi Pricing, Strategi Promosi

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Pembiayaan
Ekonomi > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: S1 12401173170 Riska Halilinikmah
Date Deposited: 09 Aug 2021 04:14
Last Modified: 09 Aug 2021 04:14
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/20250

Actions (login required)

View Item View Item